Dalam kasus yang seperti ini sering terjadi, kemungkinan terjadi karena terlalu banyak aplikasi yang di instal, ada nya virus pada aplikasi, karna sering pasang copot memory external.
untuk mengatasinya,
1. Instal blackberry dekstop manager
2. instal blackberry device software
Setelah kedua perlengkapan sudah di download silahkan ikuti langkah di bawah ini :
a. masuk ke Local Disk C > Program Files>Common Files>Research in Motion>AppLoade
b. cari dan hapus file "Vendor.xml"
c. Buka AppLoader.exe (untuk windows vista/7, Run As Administrator)
d. Setelah Terbuka, Colok Blackberry anda. sampai terdeteksi di pc, biasanya pin bb terdetek di Loader
e. Klik next
f. pastikan di bagian Connection, tertera Pin BB Anda, klik next
g. tunggu prosesnya. Jika proses "Connecting to device" terasa lama, cabut kabel data blackberry anda, tunggu hingga prosesnya berjalan sampai terbuka jendela selanjutnya, lalu kabel dicolok kembali.
h. lalu pilih option yang pertama.(yang ada tulisan "Recommended). (Jika Jendela ini tidak muncul, silahkan di lanjutkan ke langkah-9) klik next
i. Hilangkan tanda centang untuk aplikasi yang ingin dihapus. Setelah selesai, klik next.
j. Kemudian klik finish, tunggu prosses flashing bb Sampai selesai, jika berhasil HH akan restart sendiri
j. Kemudian klik finish, tunggu prosses flashing bb Sampai selesai, jika berhasil HH akan restart sendiri
0 komentar:
Posting Komentar